SAKIP Berpredikat B, Pertahankan WTP 11 Kali Berturut-turut

admin | Berita | 19 May 2022 | 484

OKI---Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir terus berupaya meningkatkan performa birokrasi dan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan. Beberapa capaian prestasipun diraih di tahun ini diantaranya dengan mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) hingga 11 kali berturut-turut serta memperoleh predikat B atas evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP) yang digelar Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) pada April lalu.

Berita Terbaru
3 TAHUN KEPEMIMPINAN
admin | Berita | 1.032
15 January 2022 00:00:00

Panen Raya Padi IP 200 Desa Tugu Agung Kec. Lempuing Kabupaten OKI
admin | Berita | 869
03 August 2022 00:00:00

PERBAIKAN JALAN DESA PULAU LAYANG PRIORITAS 2022
admin | Berita | 436
24 January 2022 00:00:00